Masalah Bug AyoDance Patch 14 Desember 2010

Baca Juga
[Dec 14, 2010] Masalah Bug Patch 14 Desember 2010 |
Hai Dancer, Untuk Patch Ayodance 14 Desember 2010, terjadi permasalahan untuk item Photo Sticker (single). Bila kamu membeli item tersebut, MI-Cash kamu akan terpotong lebih banyak. Kami harap kamu tidak melakukan pembelian pada item Photo Sticker dulu sampai Fix Patch selesai dilakukan. Bagi yang sudah terlanjur melakukan pembelian pada item Photo Sticker untuk tanggal 14 Desember 2010 - Fix Patch, silahkan kirimkan email ke gamemaster@ayodance.com dan sertakan ID beserta waktu pembelian item tersebut. Fix Patch Maintenance akan dilakukan pada tanggal 15 Desember 2010, pukul 07:00 WIB Mohon maaf atas ketidaknyamanan ini. Terima Kasih Team Audition Ayodance |
Belum ada Komentar untuk "Masalah Bug AyoDance Patch 14 Desember 2010"
Posting Komentar